MACAM AKTIFIS MAHASISWA

Bagikan:
image: saidmuniruddin.com
image: saidmuniruddin.com

MACAM AKTIFIS MAHASISWA
Oleh Said Muniruddin

Katanya ada dua kategori aktifis mahasiswa. Pertama adalah kelompok “böh sòh jaroe wie” (kepalan tangan kiri). Mereka ini mewakili aktifis sosialis jalanan yang sangat peduli rakyat, tapi jarang sholat.

Kedua adalah kelompok “böh sòh jaroe neun” (kepalan tangan kanan). Mereka ini mewakili aktifis religius yang menguasai mimbar ibadat, tapi tak mengakar dengan soalan masyarakat.

Diantara kedua mereka inilah terdapat mahasiswa umumnya. Yaitu mereka-mereka yang bukan hanya tidak punya “böh sòh”, tapi juga tidak punya “böh krèh” (kejantanan) untuk turut andil memikirkan dan menyelesaikan berbagai persoalan keummatan dan kebangsaan.*****

Bagikan:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Next Post

UNSYIAH DAN ALQURAN

Sun Aug 9 , 2015
Unsyiah

Kajian Lainnya

SAID MUNIRUDDIN adalah seorang akademisi, penulis, pembicara dan trainer topik leadership, spiritual dan pengembangan diri.